Lombokupdatenews (Tekhnologi) – Bank terbesar di Singapura dan Asia Tenggara, Development Bank of Singapore (DBS), berencana akan merumahkan sekitar 4.000 karyawannya dalam tiga tahun ke depan. Dalam pernyataan resminya, DBS secara terbuka menyampaikan bahwa teknologi kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) telah sanggup mengambil alih peran dari ribuan karyawan tersebut. “Selama tiga tahun ke depan, kami memperkirakan bahwa AI dapat mengurangi kebutuhan untuk memperbarui sekitar 4.000 staf sementara/kontrak di 19 pasar kami yang mengerjakan proyek-proyek tertentu,” kata juru bicara DBS hari Selasa (25/2). DBS saat ini memiliki sekitar 8.000 hingga 9.000 pekerja sementara…
Hari: 26 Februari 2025
Bingung Cara Beli Ticket Online Mudah? Ikuti beberapa Tips dan Caranya Di Sini
Lombokupdatenews ( Travel) – Sampai saat ini, pesawat masih menjadi moda transportasi andalan banyak orang saat ingin bepergian ke luar kota atau luar negeri. Walaupun harganya cenderung lebih mahal, tapi kamu bisa menghemat waktu apabila menempuh jalur udara. Pembelian tiket pesawat juga sangat mudah, karena bisa melalui website resmi maskapai atau aplikasi travel yang bereputasi baik. Bagi yang ingin membeli secara langsung di bandara pun bisa. Caranya cukup dengan mengunjungi maskapai penerbangan yang kamu inginkan. Sebagai panduan, simak cara beli tiket pesawat di bandara dalam artikel ini. Cara Beli Tiket Pesawat di…
Nonton Keseruan Film Interstellar, ini Fakta nya
Lombokupdatenews ,( LifeStyle) – Film Interstellar akan merayakan 10 tahun pasca rilisnya tahun 2014 dengan penayangan ulang di bioskop IMAX pada Rabu, 26 Februari 2025. Kabar tersebut ditulis oleh laman Instagram resmi Cinema XXI pada Rabu (5/2/25). Interstellar dikenal sebagai sebuah sinema fenomenal yang mengangkat genre sci-fi epik, time travel sekaligus drama terbaik hingga saat ini. Proses pembuatan filmnya dipimpin oleh sutradara Christopher Nolan, berdasarkan naskah skenario tulisannya sendiri bersama sang adik Jonathan Nolan. Kisahnya adalah tentang usaha sekelompok ilmuwan dan astronot untuk mencari planet lain yang bisa dihuni, akibat kerusakan parah yang terjadi di Bumi.…
Perumda Air Minum Tirta Ardhia Rinjani Perkuat Kemitraan dengan Kejaksaan Negeri Praya
Praya, (Lombokupdatenews) – Perumda Air Minum Tirta Ardhia Rinjani Kabupaten Lombok Tengah dan Kejaksaan Negeri Praya resmi melanjutkan kerja sama melalui penandatanganan nota kesepahaman (MoU) pada Rabu, 26/02/2025. Kerjasama ini bertujuan untuk memperkuat sinergi antar kedua lembaga dalam rangka meningkatkan pelayanan publik dan penegakan hukum di wilayah Kabupaten Lombok Tengah baik internal ataupun eksternal Perusahaan. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Direktur Utama Perumda Air Minum Tirta Ardhia Rinjani, Bambang Supratomo, S.IP. dan Kepala Kejaksaan Negeri Praya, Nurintan M.N.O. Sirait, S.H., M.H. Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Dewan Pengawas, Jajaran Direksi…