Lombok Tengah, (lombokupdatenews) – Satuan Reserse Narkoba Polres Lombok Tengah berhasil mengamankan terduga pelaku pengedar Narkotika jenis Sabu di Kecamatan Praya. “Terduga pelaku S (L/38) berhasil kita amankan diduga hendak melakukan transaksi narkoba di Kelurahan Prapen Kecamatan Praya,” kata Kasat Res Narkoba IPTU Fedy Miharja, SH saat dikonfirmasi, Senin (10/3). Fedy menyampaikan dari tangan pelaku pihaknya berhasil mengamankan barang bukti sabu seberat (bruto) 4,12 gram. Selian itu pihaknya juga berhasil mengamankan barang bukti lain berupa dua unit handphone dan uang tunai sebesar Rp. 2.000.000. Ia menyampaikan kasus tersebut terungkap…
Hari: 10 Maret 2025
Bandara Lombok Mulai 22 Maret 2025, Layani Rute Baru Lombok – Palangkaraya
Praya, (lombokupdatenews) – Bandara Lombok mulai 22 Maret 2025 mendatang membuka rute penerbangan langsung tujuan Palangkaraya, Kalimantan Tengah dan sebaliknya. Rute ini dilayani oleh maskapai Lion Air dengan frekuensi penerbangan tiga kali seminggu setiap hari Selasa, Kamis, dan Sabtu. “Untuk jadwalnya, Lion Air nomor penerbangan JT 862 akan berangkat dari Lombok pukul 13.00 WITA dan dijadwalkan tiba di Palangkaraya pukul 13.30 WIB. Sedangkan dari Palangkaraya, pesawat Lion Air nomor penerbangan JT 863 akan lepas landas pukul 09.45 WIB dan mendarat di Lombok pukul 12.15 WIB,” ujar General Manager PT Angkasa…
Amankan Permenpora No 14 Tahun 2024, Aturan 25 Cabor di Lombok Tengah Belum di Lantik Pengprov NTB
Lombok Tengah, (lombokupdatenews) – Perbaikan administrasi cabang olahraga ( Cabor ) Di tubuh KONI Lombok Tengah terus di lakukan. Setelah sebelumnya dalam pekan olahraga Provinsi lalu Koni Lombok Tengah, berhasil menaikkan peringkat bahkan melampaui target, hal ini diungkapkan Ketua Koni Lombok Tengah M Samsul Qomar. Menurutnya perolehan medali saat ini yang telah di capai Koni Lombok Tengah dapat terhitung telah melampaui target sebelumnya , sehingga menurutnya saat ini Koni sedang fokus pada perbaikan administrasi cabor. ” syukuralhamdulillah Porprov naik kelas, atlet dan pelatih kita hebat hebat bahkan medali melebihi…