Lombok Tengah,(lombokupdatenews) – Kepala Kejaksaan Negeri Praya (Kejari) Lombok Tengah menetapkan 3 tersangka dugaan tindak pidana korupsi Pajak Penerangan Jalan (PPJ) masing masing dengan inisial LK Mantan Kepala Bapenda loteng 2019 – 2021, J Kepala Bapenda 2021 dan LBS selaku bendahara pengeluaran Bapenda 2019 – 2021. ” Perbuatan yang dilakukan tiga tersangka LK, J dan LBS tetap mencairkan dan menyalurkan insentif pemungutan pajak penerangan jalan tahun 2019 – 2021 tanpa melakukan seluruh rangkaian kegiatan pemungutan mulai dari penghimpunan data objek dan subjek pajak atau retribusi penentuan besarnya pajak atau retribusi…
Bulan: Desember 2025
Peduli Korban Bencana Sumatra, Kodim 1620 Loteng Open Donasi
Lombok Tengah, (lombokupdatenews) – Sebagai bentuk kepedulian terhadap korban bencana alam yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera, Kodim 1620/Lombok Tengah menggelar aksi open donasi sebagai aksi kemanusiaan dalam membantu masyarakat yang tengah mengalami musibah,” Senin (3/12/2025). Dandim 1620/Loteng Letkol Arm Karimmuddin Rangkuti, menyampaikan bahwa aksi donasi ini merupakan bentuk solidaritas dan wujud empati prajurit TNI bersama keluarga besar Kodim terhadap saudara-saudara yang sedang tertimpa bencana. Ia menegaskan bahwa TNI tidak hanya bertugas menjaga keamanan negara, tetapi juga hadir memberikan dukungan moril maupun materil bagi masyarakat yang membutuhkan. “Open donasi…
Tim Kemenko Polkam Lakukan Studi Banding di Polda NTB, Wakapolda NTB: Penguatan Pelayanan Publik Jadi Fokus Utama
Mataram,(lombokupdatenews) – Polda NTB menerima kunjungan Tim Kementerian Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenko Polkam) RI dalam rangka kegiatan visitor dan studi banding, Rabu (03/12/2025). Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Presisi Polda NTB dan dipimpin langsung oleh Wakapolda NTB Brigjen Pol. Hari Nugroho, S.I.K. Hadir dalam kegiatan itu Irwasda Polda NTB, pejabat utama Polda NTB, para perwira, serta para Kapolres/ta se-Pulau Lombok. Sementara dari Kemenko Polkam RI, rombongan dipimpin Ketua Tim, Drs. Agung Prastito. Kunjungan ini dilakukan untuk melakukan studi banding terhadap Pokja Pengarusutamaan Gender (PUG)…
Terkait Kasus Dana Siluman DPRD, Kawal NTB Minta LPSK Tolak Perlindungan Para Tersangka
Mataram, (lombokupdatenews) -Sejak bergulirnya kasus Korupsi Pokir DPRD NTB menjadi skandal terbesar di pulau seribu masjid ini. Tak tanggung tanggung 40 lebih Pimpinan dan Anggota DPRD di periksa Kejaksaan Tinggi secara maraton . pemeriksaan tersebut selain untuk melengkapi berkas tiga tersangka yakni Indra Jaya Usma ( Demokrat ) M Nasib Ikroman ( Perindo ) dan Hamdan Kasim ( Golkar ) juga upaya penyidik mendalami kasus tersebut. Divisi Kebijakan Publik Hukum dan Kriminal Kawal NTB Fahrurozi menyambut baik upaya penuntasan hukum yang di lakukan Kejati sampai saat ini. meski begitu…
Penanganan Kasus Penggeregahan Lahan di Pratim, Polres Lelet
Lombok Tengah,(lombokupdatenews) – Ketua LI TIPIKOR NTB , Sapari menilai penyidik Polres Lombok Tengah (Loteng) Terkesan lelet dan lamban dalam menangani kasus dugaan penggeregahan lahan seluas 9.833 M² di Desa Sengkerang, Kecamatan Praya Timur, Kabupaten Lombok Tengah (Loteng), Nusa Tenggara Barat (NTB). “Kami nilai Polres Loteng lamban dalam penanganan kasus tersebut, buktinya hingga kini tidak ada kejelasan terhadap kasus itu, ” ungkap Sapari di Praya, Rabu (03/12/2025). Disatu sisi lanjut Sapari, kasus ini sudah masuk laporan ke penyidik Polres Loteng sekitar tiga bulan yang lalu. Hanya saja progres perkembangan…
