Lombok Tengah,(lombokupdatenews) – Nampaknya Li Tipikor NTB tetap berkomitment mengawal serta serius membongkar dugaan penyalahgunaan anggaran hibah termasuk Masjid Agung Praya, Selasa siang (06/01/26) LI TIPIKOR menyerahkan kembali dokumen tambahan berkas laporan aduan yang sebelumnya diserahkan ke Kejaksaan Negeri Lombok Tengah. “Siang ini (Selasa, red) saya serahkan dokumen tambahan untuk memperkuat laporan sebelumnya. Dan diterima langsung oleh jaksa bagian Inteligen Kejaksaan Negeri Lombok Tengah,” terang Sapari alias Fahri Ketua LI TIPIKOR NTB, Selasa (6 Januari 2026). Dirinya meyampaikan bahwa dokumen yang diserahkan semua ada kaitan dengan laporan aduan lembaganya…
Hari: 6 Januari 2026
Resmi Ditutup Posko Terpadu Nataru 2025/2026 Bizam Telah Layani 171 Ribu Lebih Penumpang
Praya,(lombokupdatenews) – InJourney Airports Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid (BIZAM) resmi menutup operasional Posko Terpadu Angkutan Udara Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026 yang aktif sejak 15 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026. Penutupan ditandai dengan Apel Penutupan Posko yang diikuti oleh manajemen internal InJourney Airports BIZAM bersama seluruh stakeholder bandara pada Senin (5/1). General Manager BIZAM, Aidhil Philip Julian, mengatakan kegiatan apel tersebut menandakan berakhirnya pelaksanaan monitoring angkutan udara periode Nataru 2025/2026. “Berkat kolaborasi dan sinergi yang erat antara InJourney Airports sebagai operator bandara dengan seluruh…
Momentum Tahun Baru 2026, Kapolres Lombok Tengah Berbagi Peduli Dengan Tahanan
Lombok Tengah, (lombokupdatenews) – Dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, Kapolres Lombok Tengah AKBP Eko Yusmiarto, S.I.K menunjukkan kepedulian dan sisi humanis Polri dengan berbagi makanan bersama para tahanan di Rumah Tahanan (Rutan) Polres Lombok Tengah, Senin (5/1). Kapolres secara langsung membagikan makanan kepada para tahanan serta menyempatkan diri berdialog, memberikan motivasi, dan pesan-pesan positif agar para tahanan tetap menjaga kesehatan, ketertiban, serta menjadikan momen tahun baru sebagai sarana introspeksi diri. Kapolres Lombok Tengah AKBP Eko Yusmiarto, S.I.K menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk perhatian dan kepedulian…
